Pentingnya Mengajak Pasangan Melakukan Tes IMS & HIV
Siapapun bisa terkena IMS dan banyak sekali infeksi yang tanpa gejala. Jumlah pengidap IMS terus meningkat karena berbagai alasan.
HOTLINE WHATSAPP:0878 0807 8070
Siapapun bisa terkena IMS dan banyak sekali infeksi yang tanpa gejala. Jumlah pengidap IMS terus meningkat karena berbagai alasan.
Hampir semua orang yang aktif secara seksual akan tertular human papillomavirus (HPV) suatu saat dalam hidup mereka jika mereka tidak mendapatkan vaksin HPV.